NEWSSAMOSIR

Update Covid-19 Samosir: Nihil Kasus Baru dan Sembuh, Kumulatif 52 Kasus

Rabu, 25 November 2020, 20:34 WIB
Last Updated 2020-11-25T23:36:31Z

 

Peta persebaran Covid-19 di Samosir.


SAMOSIR-BERITAGAMBAR.COM

Up-date rilis perkembangan kasus infeksi Covid-19 yang diterima dari Dinas Kesehatan Samosir oleh Satgas Penanganan Covid-19 Samosir hari ini, Rabu (25/11), pukul 14.00 Wib, tidak ada kasus baru dan sembuh.

Demikian disampaikan Juru bicara Satgas Penanganan Covid-19 Samosir, Rohani Bakkara kepada wartawan, Rabu (25/11).

Dengan rincian sebagai berikut: (1) Suspek: Nihil, (2) Probable: 1 orang, (3) Konfirmasi Positif: 14 orang, (4) Sembuh: 35 orang, dan (5) Meninggal Dunia: 3 orang dan secara kumulatif, telah mencapai 52 kasus.


Berikut data 14 konfirmasi positif: 

(1). MS, (03/11/2020), Lk., 35 Tahun, Desa Parlondut, Kecamatan Pangururan, Rujuk ke Medan; 

(2). PM, (3/11/2020), Pr., 36 Tahun, Desa Parlondut, Kecamatan Pangururan, Rujuk ke Medan;

(3). NS, (2/11/2020), Pr., 64 Tahun, Huta Godang, Kecamatan Pangururan, Isolasi Mandiri; 

(4). MS, (13/11/2020), Lk., 67 Tahun, Onan Baru, Kecamatan Pangururan, Isolasi Mandiri; 

(5). GMR, (12/11/2020), Lk., 62 Tahun, Desa Garoga, Kecamatan Simanindo, Isolasi Mandiri;

(6). RS, (15/11/2020), Lk., 76 Tahun, Desa Pallombuan, Kecamatan Palipi, Isolasi Mandiri; 

(7). Mi.Si., (20/11/2020), Lk., 70 Tahun, Desa Pallombuan, Kecamatan Palipi, Isolasi Mandiri; 

(8). A.R.S., (20/11/2020), Pr., 56 Tahun, Desa Garoga, Kecamatan Simanindo, Isolasi Mandiri; 

(9). Ro.Na., (20/11/2020), Pr., 37 Tahun, Desa Marlumba, Kecamatan Simanindo, Isolasi Mandiri; 

(10). Gw.Si., (21/11/2020), Pr., 5 Bulan, Desa Pardomuan Nauli, Kecamatan Palipi, Isolasi Mandiri; 

(11). Ru.Lim., (23/11/2020), Pr., 41 Tahun, Desa Turpuk Sihotang, Kecamatan Harian, Isolasi Mandiri;  

(12). N.O.S., (23/11/2020), Pr., 34 Tahun, Desa Turpuk Sihotang, Kecamatan Harian, Isolasi Mandiri; 

(13). E.M.P., (23/11/2020), Pr., 25 Tahun, Desa Huta Dame, Kecamatan Palipi, Isolasi Mandiri; dan (14). M.L.S., (23/11/2020), Lk., 29 Tahun, Desa Huta Dame, Kecamatan Palipi, Isolasi Mandiri.  


"Mari kita bangun kesadaran Covid-19 sudah berada di sekitar kita, oleh karena itu, mari sama-sama kita cegah dengan protokol kesehatan, ajak Kadis Kominfo itu.(BG/TS)


TRENDINGMore